VGA Komputer Terbaik dari Sapphire

Sapphire Graphic Card (VGA) adalah perusahaan yang juga sedang bersemangat dalam mengembangkan produksi VGA,meskipun merek ini lahir sesudah ASUS namun sapphire mampu bersaing dan berkembang untuk produk-produk VGAnya. Saat ini telah menjadi produk yang berbasis pada AMD Radeon dengan konsep yang lebih baik untuk kedepannya.

Beberapa produk dari Sapphire yang merupakan VGA Komputer terbaik

  • Sapphire HD7950 OC Edition Dual Fan
  • SAPPHIRE HD7870 GHz Edition OC 2GB GDDR5
  • Sapphire FLEX HD6970
  • Sapphire HD7850 OC 2GB GDDR5
  • Sapphire HD6870 Toxic

Check Also

Menggali Lebih Dalam tentang Dogmatis: Apa Itu dan Bagaimana Ini Memengaruhi Pikiran Manusia?

Dogmatis adalah istilah yang sering digunakan untuk menggambarkan sikap atau keyakinan yang keras kepala dan …