Hilangkan komedo dengan Uap

diwarta.com – Memiliki wajah yang mulus dan bersih bebas dari komedo merupakan kembanggaan setiap wanita. Namun, jika pada kulit wajah terdapat minyak dan sel kulit mati akan menjadi pemicu munculnya komedo yang dapat menjadi masalah tersendiri terhadap seseorang.

Komedo merupakan salah penyumbatan kulit yang disebabkan karena penumpukan sel kulit mati dan sebum pada bagian muara kelenjar minyak, tak hanya sel kulit mati, debu yang menutupi pori-pori juga dapat menyebabkan munculnya komedo, jika tidak segera mendapatkan perawatan, komedo dapat meradang yang akhirnya menjadi jerawat dan bisa mempercepat proses penuaan.

Beberapa tempat favorit munculnya komedo adalah dibagian hidung, dahi, pipi dan dagu. Akibatnya, kulit wajah tidak lagi mulus dan nampak lebih kusam.

Dalam dunia kecantikan banyak sekali Cara Menghilangkan Komedo, salah satunya adalah dengan memberikan uap pada wajah, yang selanjutnya komedo dapat disingkirkan dengan jari tangan maupun menggunakan alat komedo remover. Selain itu juga bisa membuat lulur buatan dengan baking powder serta buah untuk menghilangkan komedo secara cara alami.

Check Also

Tips Make Up Tahan Lama Meski Beraktivitas

Diwarta Beauty, Menggunakan kosmetik sudah menjadi kebutuhan para wanita. Mempertahankan make up (merias wajah) agar …