Sekolah Perguruan Islam Al-Azhar

Perkembangan teknologi informasi (TI) yang pesat saat ini telah menimbulkan paradigma-paradigma baru dalam berbagai bidang kehidupan, termasuk di dalamnya bidang pendidikan. Paradigma baru dalam pendidikan itu diantaranya adalah: (i) penggunaan multimedia interaktif dalam pembelajaran, dan (ii) penyelenggaraan pendidikan secara maya (cyber classrom), dimana keduanya tercakup dalam suatu sistem yang disebut E-learning.

Kini Sekolah Al-Azhar Kelapa Gading juga hadir dalam internet Kunjungi situsnya di:

Perguruan Islam Al-Azhar

Check Also

Menggali Lebih Dalam tentang Dogmatis: Apa Itu dan Bagaimana Ini Memengaruhi Pikiran Manusia?

Dogmatis adalah istilah yang sering digunakan untuk menggambarkan sikap atau keyakinan yang keras kepala dan …