Operator Provider kerjanya apa?

Provider operator juga sering disebut operator telepon seluler yaitu perusahaan telepon yang menyediakan layanan untuk pengguna telepon seluler. Operator memberikan kartu SIM ke pelanggan dan memasukkan ke ponsel untuk menikmati layanan.

Apa yang dimaksud dengan provider?

PROVIDER adalah perusahaan atau badan usaha yang menyediakan layanan kepada pengguna. Provider internet terkadang juga bisa disebut sebagai perusahaan yang biasanya melayani pengguna dalam mengakses internet. Perusahaan ini dikenal dengan sebutan Penyedia Jasa Internet (PJI).

Apa fungsi Internet Service Provider?

Secara singkat, fungsi dari ISP adalah untuk mendistribusikan jaringan koneksi sehingga klien dan pengguna bisa mengakses segala informasi yang ada pada internet. Namun sebenarnya ISP juga mempunyai beberapa fungsi lainnya seperti: Menyambungkan klien atau pengguna layanan mereka ke gateway internet terdekat.