Kesehatan

Penyebab Suhu di Indonesia Dingin dan Tips Menjaga Kesehatan

Suhu dingin tengah dirasakan di sejumlah wilayah di Indoesia saat ini. Suhu dingin di Indonesia diprediksi bakal terjadi 2 bulan kedepan. Hal tersebut berdasarkan keterangan dari BMKG. Menurut BMKG, fenomena suhu dingin ini diprediksi berlangsung cukup lama. BMKG pun mengungkapkan penyebab suhu dingin yang kini terjadi di sejumlah daerah di …

Read More »

Kenali Penyebab Depresi dan Bagaimana Cara Mengatasinya

Apa itu depresi ? depresi adalah kondisi yang meliputi depresi berat atau depresi klinis. Kondisi ini juga bisa digambarkan sebagai suatu kelainan mood yang menyebabkan perasaan sedih dan hilang minat yang terus-terusan menghantui. Depresi bisa memengaruhi perasaan anda, cara berpikir dan berperilaku, serta dapat membuat Anda memiliki berbagai masalah emosi dan fisik. Depresi yang …

Read More »

Thermo Gun Aman Untuk Cek Suhu Tubuh

Akhir-akhir ini telah beredar hoax atau berita palsu yang menyebutkan penggunaan thermo gun untuk pengukuran suhu di ruang publik dapat merusak otak. Namun faktanya, thermo gun hanya menggunakan sinar infra merah, informasi mengenai thermo gun merusak otak adalah informasi yang salah. Badan Standarisasi Nasional (BSN) mengingatkan masyarakat agar tidak perlu …

Read More »

Thermo Gun, Merusak Otak? Ini Faktanya!

Thermo gun atau lebih tepatnya thermal gun saat ini banyak sekali digunakan sebagai salah satu rangkaian protokol kesehatan di masa pandemi covid-19 untuk mengukur suhu tubuh. Namun beredar hoax atau berita palsu yang menyebut penggunaan thermo gun untuk pengukuran suhu di ruang publik dapat merusak otak. Menurut dr. Achmad Yurianto, …

Read More »

Menurunkan Kolesterol Tinggi dengan Obat Alami

Kolesterol adalah lemak yang berguna bagi tubuh. Namun bila kadarnya di dalam tubuh terlalu tinggi, kolesterol akan menumpuk di pembuluh darah dan mengganggu aliran darah. Kolesterol merupakan zat yang diproduksi secara alami oleh organ hati, tetapi juga bisa ditemukan dalam makanan yang berasal dari hewan, seperti daging dan susu. Kolesterol diperlukan oleh tubuh untuk …

Read More »

4 Manfaat Tanaman Dalam Ruangan Yang Harus Kamu Tahu

Jika kamu sangat peduli dengan kualitas hidup yang baik, maka kesehatan adalah hal yang harus diutamakan. Agar tidak mudah diserang penyakit tubuh harus tetap dijaga agar selalu fit. Selain dengan makan makanan bergizi, berolahraga, dan istirahat yang cukup, memajang tanaman dalam ruangan juga sangat baik untuk kesehatan dan menjaga kebugaran. …

Read More »

Gunakan Suplemen Kesehatan, Cek Aturannya Sebelum Mengonsumsi

Stamina kesehatan yang baik sangat diperlukan di masa pandemi ini. Salah satu cara menjaga stamina, meningkatkan imun, dan dapat mendukung pencegahan covid-19 adalah dengan menjaga kesehatan tubuh dengan makanan bergizi maupun dengan tambahan suplemen. Namun penggunaan suplemen ini harus diperhatikan apakah sudah sesuai aturan atau tidak dan bila perlu konsultasikan …

Read More »

Waspada, 3 Klasifikasi OTG yang Perlu Kamu Tahu

Penyebaran covid-19 sampai saat ini masih cukup tinggi. Berdasarkan data yang diunggah BNPB Indonesia, per-hari ini, minggu (26/7) update data pukul 12.00. Tercatat, penambahan penambahan 1.301 kasus konfirmasi, sehingga akumulasi kasus konfirmasi di Indonesia menjadi 98.778 orang. Sementara jumlah pasien yang dinyatakan meninggal dunia hari ini tercatat 67 orang, sehingga …

Read More »

Terlihat Sehat, 5 Gejala Diabetes yang Tanpa Disadari, Padahal Sudah Menggerogoti

Diabetes merupakan penyakit kronis yang ditandai dengan ciri-ciri berupa tingginya kadar gula (glukosa) darah. Penyakit ini juga digolongkan penyakit yang berbahaya. nahh, berikut ini kita akan membahas Lima ciri-ciri penderita diabetes yang perlu diketahui, mudah mengantuk hingga terus-terusan buang air kecil. Jika tubuh kita merasa sehat jangan merasa sudah aman. …

Read More »

Ternyata Dimulai dari Benjolan, Penyakit Kanker Getah Bening Disebabkan oleh Makanan Sehari-hari Ini

Siapa yang tak pernah dengan kanker getah bening hampir semua kalangan masyarakat mendengar dan tahu penyakit ini. Penyakit yang merenggut nyawa dari artis kawakan Ria Irawan sampai Olga Syahputara. Sebenarnya kanker getah bening adalah jenis kanker ganas yang menyerang sistem limfatik. Sistem limfatik merupakan satu bagian penting dari sistem pertahanan tubuh yang …

Read More »